Workshop Penjaminan Mutu

Posted on: 2018-09-24 11:30:18

Untuk memperbaiki dan menjamin mutu jurnal ilmiah, pada tanggal 13 Maret 2015 Jurusan Ilmu Komputer/Informatika Unversitas Diponegoro mengadakan WORKSHOP PENJAMINAN MUTU. Narasumber workshop tersebut adalah Bp. Lukman, ST, M.Hum. dari Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI).

 

Workshop tersebut bagaimana mengelola jurnal secara profesional, diantaranya tentang ketersediaan naskah bermutu, pengelolaan terbitan yang sesuai dengan standar akreditasi nasional, serta keberlanjutan terbitan jurnal. Tidak ketinggalan, narasumber mengemukakan kiat-kiat untuk mencapai standar jurnal nasional terakreditasi.

Dengan workshop ini diharapkan, jurnal yand dikelola Jurusan Ilmu Komputer/Informatika Universitas Stebi Lampung menjadi minimal jurnal nasional terakreditasi.